Kenapa Aspal Membran?
Aspal Membran torch-on kami menggunakan reinforcement polyester non woven sehingga tahan sobek dan stabil secara dimensional. Cocok untuk podium, basement, hingga rooftop komersial.
Membran disertai lapisan film anti sticking sehingga mudah dipasang di lapangan dan kompatibel dengan finishing screed ataupun topping keramik.
Benefit Teknis:
- Jenis Produk — Torch-on membrane
- Aplikasi — Podium, rooftop, basement
- Metode — Torch on dengan burner gas